Jayadi Temukan Tenang di Setiap Gelas — Rezeki yang Tak Pernah Habis Mengalir
CERITA JURAGAN ES TEH POCI
Jayadi sudah dua tahun menjadi mitra Es Teh Poci. Usaha ini membuatnya bisa memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari dengan lebih tenang. Baginya, Es Teh Poci adalah peluang usaha sederhana yang memberi hasil nyata.