#BanggaJualanEsTehPoci / Cerita Juragan
Edwa Siara sudah 4 bulan menjadi mitra Es Teh Poci. Dengan omzet yang terus meningkat, ia semakin yakin usaha ini punya prospek cerah. Pak Edwa menargetkan ke depan bisa memiliki 5 outlet, menjadikan Es Teh Poci sebagai jalan untuk berkembang dan membangun masa depan yang lebih mapan.